Minggu, 30 Desember 2012

JOKOWI DAN AHOK GUBERNUR BOROS ( Jakarta Night Festival)


Jokowi dan Ahok beserta jajaran pemda DKI tidak peduli rakyat malahan boros menghamburkan uang hanya dalam semalam hanya untuk merayakan malam tahun baru. Apakah ini pemimpin yang di kagumi rakyat atau pemimpin yang suka pesta. Disisi lain banyak anak jalanan di jakarta yang kebutuhan hidupnya tidak terpenuhi. Pemimpin yang bijaksana pasti tidak akan menghamburkan uang untuk pesta lebih baik di pakai membantu rakyat bukan untuk di habiskan buat pesta.
Pemda DKI bekerja sama dengan YAYASAN KIBAR INDONESIA mengadakan JNF (Jakarta Night Festival) dalam rangka pergantian mlm tahun baru 2013 diterangi dengan kembang api yang sangat meriah, langsung di hadiri oleh Gubernur DKI Jakarta dan disiarkan langsung oleh oleh ANTV.

Adapun acara-acara pergantian mlm baru dimeriahkan dengan beberapa panggung sepanjang Jl. Thamrin sampai Jl. Sudirman Jakarta Pusat terdiri 16 Panggung dan Carnaval  :

Panggung 1 di Balaikota
Panggung 2 di Monas
Panggung 3 di BSM
Panggung 4 di jaya
Panggung 5 di BII
Panggung 6 di ex Plasa
Panggung 7 (panggung utama) di Bunderan HI dan disiarkan langsung oleh ANTV
Panggung 8 di Blora
Panggung 9 di UOB
Panggung 10 di Dukuh Atas
Panggung 11 di Toyota
Panggung 12 di Chase Plasa
Panggung 13 di Le Meridian
Panggung 14 di Manulife
Panggung 15 di Benhil
Panggung 16 di Atmajaya

Pesta Carnaval sebanyak 5000 peserta dengan berbagai Daerah dan menampilkan kebudayaan daerah masing dan di lepas langsung oleh Gubernur DKI Jakarta
Joko Widodo

Malam Tahun Baru, Jokowi Canangkan Program Car Free Night?

"Nanti tahun baru malah pengen semua kendaraan tidak ada yang jalan lah. Pengennya bikin car free night di Sudirman, Thamrin, sampai Medan Merdeka Barat. Jalan kaki, pokoknya tujuh kilometer enggak ada mobil dan sepeda motor.

Nanti disitu ada karnavalnya, ada panggungnya. Beberapa puluh panggung. Penyelenggaranya ya saya dong, Pemprov DKI. Enggak ada (anggarannya), semua dari sponsor. Masalah keamanan, tadi baru dikumpulkan seperti apa," ujar Jokowi, Selasa (18/12/2012) sore di Balai Kota. (tribun)

Kritik penulis penulis. Saya tidak percaya anggarannya semuanya dari sponsor coba buktikan siapa saja yang meyumbang untuk acara JNF (Jakarta Night Festival


Tidak ada komentar:

Posting Komentar